10 DANCE 2

10 DANCE 2

Matematika 14. Jarak kota A ke kota B 275 km. Adi naik mobil dari kota A menuju kota B dengan kecepatan rata- rata 52 km/jam. Pada waktu bersamaan Bima naik mobil dari kota B menuju kota A dengan kecepatan rata-rata 58 km/jam. Jika melalui jalan yang sama dan semuanya lancar, pada jarak berapa kilometer dari kota B mereka akan berpapasan?
A. 145 km
B. 155 km
C. 215 km
D. 217 km​

14. Jarak kota A ke kota B 275 km. Adi naik mobil dari kota A menuju kota B dengan kecepatan rata- rata 52 km/jam. Pada waktu bersamaan Bima naik mobil dari kota B menuju kota A dengan kecepatan rata-rata 58 km/jam. Jika melalui jalan yang sama dan semuanya lancar, pada jarak berapa kilometer dari kota B mereka akan berpapasan?
A. 145 km
B. 155 km
C. 215 km
D. 217 km​

jawab :

145 km

langkah : tentukan waktu berpapasan, lalu hasilnya dikalikan dengan kecepatan dari kota B

Jawab:

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Jarak kota A ke B adalah=275km/jam

Jika jarak kota B ka A itu sama=275km/jam

Waktu=Jarak /kecepatan

Waktu=275/52

waktu=jarak/kecepatan

waktu=275/58

Maka: Jarak/( kecepatan1+kecepatan2)=Waktu

Waktu=275/(58+52)

waktu=275/110

waktu=2,5

Jarak=kecepatanxwaktu

Jarak=58kmx2,5/jam

Jarak=145km/jam

[answer.2.content]